Selasa, 22 Desember 2009

Selamat Datang di Blog Orthodoxia Indonesia

Sejauh mengenai Kekristenan di Indonesia, masyarakat kita lebih mengenal Gereja Barat ( Khatolik-Roma & Reformasi Protestan ). Sementara Gereja Timur yang sejak abad ke-7 telah hadir di Nusantara hingga kini banyak yang tidak mengetahuinya. Adapun karena sikap dasar masih dijaga & dipertahankan hingga kini sejak para Rasul di abad ke-1.

Blog ini adalah pengenalan dunia Orthodoxia untuk masyarakat Indonesia.



Selamat datang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar